Sidang Paripurna Istimewa DPRD Bolmut Pidato Kenegaraan Jokowi Hut Ke-79

Jumat, 16 Agustus 2024 - 13:07

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

saat Mendengarkan pidato Kemerdekaan Presiden Jokowi

saat Mendengarkan pidato Kemerdekaan Presiden Jokowi

BOLMUT | INTAINEWS.ID- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Bolaang Mongondow Utara (Bolmut) menggelar sidang paripurna istimewa yang berlangsung di ruang paripurna  pada Jumat, (16/8/2024),

Sidang ini dipimpin oleh Ketua DPRD, Frangki Chendra, didampingi Wakil Ketua Salim Bin Abdulah, dan dihadiri oleh para anggota Dewan serta tamu undangan lainnya.

Pada kesempatan tersebut, para peserta sidang menyaksikan Pidato Kenegaraan yang disampaikan oleh Presiden Republik Indonesia, Ir. H. Joko Widodo. Dalam pidatonya, Presiden Jokowi menggarisbawahi berbagai pencapaian dan tantangan yang dihadapi bangsa Indonesia.

Ia juga mengungkapkan permintaan maafnya kepada masyarakat atas harapan dan cita-cita yang mungkin belum tercapai.

Lebih lanjut, Presiden Jokowi menyampaikan harapan dan amanahnya kepada Presiden terpilih, Prabowo Subianto, agar dapat meneruskan cita-cita masyarakat Indonesia, dari Sabang hingga Merauke, Miangas hingga Pulau Rote, serta dari desa hingga kota-kota besar.

Acara tersebut turut dihadiri oleh PJ. Bupati Bolmut, PJ. Sekretaris Daerah, Kapolres Bolmut, Pabung 1303, perwakilan perbankan, para asisten, staf ahli Bupati, staf khusus Bupati, dan pimpinan OPD.

Penulis : ismanto

Editor : redaksi

Follow WhatsApp Channel intainews.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

E-Sport Minahasa: Sinergi Pemuda dan Wakil Bupati Ciptakan Peluang Baru untuk Anak Muda
Sentra Tumou Tou Salurkan Bantuan Atensi di Bolmut, Sasar Lansia, Anak, dan Disabilitas
Pemkab Bolmut Gelar Upacara Otoda ke-29, Fokus pada Sinergi dan Inovasi
Gubernur Sulut YSK Tinjau Kebersihan Danau Tondano, Fokus Karya Bakti di Pasar
Gubernur Sulut Tegaskan Disiplin ASN Saat Apel Kendaraan Dinas Pemprov Sulut
Olly Dondokambey Diperiksa Polda Sulut Terkait Dana Hibah Pemprov kepada GMIM
Pemkab Bolmut Gelar Rakor Forkopimda, Bahas Kamtibmas hingga Investasi Ramah Lingkungan
Bupati Bolmut Tegas Soal Disiplin ASN: TTP Ditunda Jika Kehadiran Tak Maksimal

Berita Terkait

Selasa, 29 April 2025 - 14:01

E-Sport Minahasa: Sinergi Pemuda dan Wakil Bupati Ciptakan Peluang Baru untuk Anak Muda

Jumat, 25 April 2025 - 13:22

Sentra Tumou Tou Salurkan Bantuan Atensi di Bolmut, Sasar Lansia, Anak, dan Disabilitas

Jumat, 25 April 2025 - 12:35

Pemkab Bolmut Gelar Upacara Otoda ke-29, Fokus pada Sinergi dan Inovasi

Rabu, 23 April 2025 - 10:53

Gubernur Sulut YSK Tinjau Kebersihan Danau Tondano, Fokus Karya Bakti di Pasar

Selasa, 22 April 2025 - 18:39

Gubernur Sulut Tegaskan Disiplin ASN Saat Apel Kendaraan Dinas Pemprov Sulut

Berita Terbaru

Plt. Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Asahan, Musa AL Bakri, SE, M.Si saat menyampaikan kata sambutan//Foto: Afrizal Margolang.

Sumatera Utara

LCC Tingkat SD dan SMP Se-Kabupaten Asahan Tahun 2025 Resmi Dibuka

Selasa, 29 Apr 2025 - 21:14