Kalah Lawan Guinea, Indonesia Gagal Masuk Olimpiade Paris 2024

Jumat, 10 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Paris, Intainews.id – Laga Playoff Olimpiade Paris 2024 yang digelar secara tertutup di stadion Clairefontaine, Paris antara Indonesia vs Guinea, pada Kamis (9/5/2024), pukul 20.00 Wib berakhir dengan kekalahan 0-1 untuk Indonesia.

Gol tunggal yang dicetak Pemain Guinea, ilaix Moriba dari kotak penalti pada babak pertama di menit ke 29, memupus kesempatan Indonesia untuk ikut berlaga di Olimpiade Paris 2024.

Sebelumnya, Timnas Indonesia disanksi tendangan penalti oleh wasit Letexier Francois, setelah pemain Garuda Muda, Witan Sulaeman melakukan pelanggaran terhadap Algassime Bah dikotak penalti.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Jika dilihat dari tayangan ulang, pelanggaran sebenarnya terjadi di luar kotak penalti, namun karena tidak ada VAR (Video Asisstant Refree) wasit kemudian menunjuk kotak putih.

Tidak hanya itu, Indonesia juga diganjar penalti di babak kedua setelah Alfeandra Dewangga dianggap melanggar lawan. Jika dilihat dari tayangan ulang, Dewangga berhasil menjangkau bola dari kaki lawan.

Hal itu sempat diprotes pelatih Timnas, Shin Tae Yong dengan berteriak “Ball, ball !”, wasit kemudian meminta Shin Tae Yong untuk tenang, namun Shin Tae Yong tetap protes dan akhirnya wasit mengeluarkan kartu kuning. Namun Shin Tae Yong masih melakukan protes, dan akhirnya wasi mengeluarkan kartu kuning kedua di ikuti kartu merah.

Untungnya Guinea gagal mencetak gol kedua lewat eksekusi penalti tersebut. Namun di sisa waktu pasukan Shin Tae-yong tak mampu mencetak gol balasan.***

 

 

Berita Terkait

Seleksi SKD CPNS 2024 Dimulai, Begini Cara Cek Pesaing dan Jadwal Tes di Kemenkumham dan Kemenag
Wasit Jadi Pemenang di Laga Bahrain vs Indonesia, Ahmed Al-Kaf Curi Perhatian!
Skuad Garuda Siap Bertarung: 27 Pemain Andalan Shin Tae-yong Hadapi Bahrain
Persib Dihukum Komdis PSSI, Tidak Bisa Gelar Dua Laga Kandang dengan Penonton
Thom Haye Resmi Bergabung dengan Almere City, Tambah Daftar Pemain Abroad Timnas Indonesia
Pakaian Dinas PNS dan PPPK Kini Disamakan
Indonesia Tahan Imbang Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2026, Maarten Paes Bersinar
Tito Karnavian: DPRD Pilar Utama Demokrasi, Prioritaskan Rakyat!

Berita Terkait

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 18:45

Seleksi SKD CPNS 2024 Dimulai, Begini Cara Cek Pesaing dan Jadwal Tes di Kemenkumham dan Kemenag

Jumat, 11 Oktober 2024 - 08:37

Wasit Jadi Pemenang di Laga Bahrain vs Indonesia, Ahmed Al-Kaf Curi Perhatian!

Rabu, 9 Oktober 2024 - 09:07

Skuad Garuda Siap Bertarung: 27 Pemain Andalan Shin Tae-yong Hadapi Bahrain

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 08:13

Persib Dihukum Komdis PSSI, Tidak Bisa Gelar Dua Laga Kandang dengan Penonton

Sabtu, 14 September 2024 - 17:10

Thom Haye Resmi Bergabung dengan Almere City, Tambah Daftar Pemain Abroad Timnas Indonesia

Berita Terbaru