BAZNAS Asahan dan BBPVP Gelar Pelatihan Teknisi Handphone Gratis

Rabu, 1 November 2023 - 09:34

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BAZNAS Asahan dan BBPVP Gelar Pelatihan Teknisi Handphone Gratis, Berharap Ciptakan Lapangan Kerja Baru//Foto: Istimewa.

BAZNAS Asahan dan BBPVP Gelar Pelatihan Teknisi Handphone Gratis, Berharap Ciptakan Lapangan Kerja Baru//Foto: Istimewa.

ASAHAN,INTAINEWS.ID- Baznas (Badan Amil Zakat Nasional) Kabupaten Asahan bekerjasama BBPVP (Balai Besar Pelatihan Vokasi dan Produktivitas) menggelar pelatihan teknisi Handphone (HP) yang di ikuti 16 peserta di Kantor BAZNAS Kabupaten Asahan, Rabu (1/10/2023).

Ketua BAZNAS Ir. H. Ansa’ari Margolang menjelaskan, pelatihan ini dilaksanakan selama 20 hari dari 31 Oktober – 19 November 2023 untuk para pemuda yang belum bekerja.

“Diharapkan pelatihan ini dapat membantu pemerintah membuka atau menciptakan lapangan pekerjaan baru,” ujarnya.

Lebih jelas Margolang menjelaskan peserta pelatihan akan diberikan modal sebesar Rp.2.150.000, dengan rincian alat uap dan blower supplay, Tas, Sertifikat dan sisanya sebagai modal peserta untuk membeli bahan-bahan.

“para peserta agar dapat serius mengikuti pelatihan ini agar menjadi pemuda yang tetampil dan setelah selesai pelatihan ini bisa langsung membuka servis handphone di desanya masing-masing,” ujarnya lagi.

Sementara itu, Heri yang merupakan, warga Kelurahan Siumbut-umbut sebagai instruktur teknisi handphone, ia menjelaskan pelatihan ini tidak dikutip biaya atau gratis.

“Bahkan peserta di berikan peralatan dan modal setelah selesai pelatihan agar mereka yang ikut pelatihan bisa langsung beroperasi,” ujanrya,

Di tempat yang sama, Rieke yang juga warga Desa Lubuk Palas, Kecamatan Silau Laut adalah satu-satunya perempuan peserta pelatihan teknisi handphone, mengucapkan terimakasih kepada BAZNAS Kabupaten Asahan yang telah mengadakan pelatihan ini tanpa dikutip biaya bahkan kami diberikan peralatan seperti alat uap dan blower supplay.*

 

Penulis: Ahmad Afrizal Margolang
Editor: NB

Follow WhatsApp Channel intainews.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

LCC Tingkat SD dan SMP Se-Kabupaten Asahan Tahun 2025 Resmi Dibuka
Geger Cinta Terlarang, Suami di Asahan Lapor Istri dan Oknum Pengurus FKUB Usai Temukan Chat Mesra
Aksi Unjuk Rasa Warga Pasar Kisaran Tuntut Pembongkaran Pagar Jalan yang Dibangun Oknum Pemilik Pasar
Efisiensi Anggaran, Mahasiswa IAIN Manado Jalani Sidang Skripsi dari Kos.
UPTD SMP Negeri 3 Kisaran Peringati Isra’ Mi’raj, Bangun Karakter Siswa yang Berintegritas
Pelantikan DPC GRIB Jaya Asahan 2025-2029 Berlangsung Spektakuler, Ribuan Massa Hadir
Bupati Asahan Taufik Zainal Abidin Ikuti Retreat Kepala Daerah di Akmil Magelang
DPC KSPSI 1973 Asahan Dukung Penuh Visi-Misi Bupati dan Wakil Bupati Asahan

Berita Terkait

Selasa, 29 April 2025 - 21:14

LCC Tingkat SD dan SMP Se-Kabupaten Asahan Tahun 2025 Resmi Dibuka

Selasa, 15 April 2025 - 20:41

Geger Cinta Terlarang, Suami di Asahan Lapor Istri dan Oknum Pengurus FKUB Usai Temukan Chat Mesra

Senin, 10 Maret 2025 - 17:00

Aksi Unjuk Rasa Warga Pasar Kisaran Tuntut Pembongkaran Pagar Jalan yang Dibangun Oknum Pemilik Pasar

Kamis, 6 Maret 2025 - 19:11

Efisiensi Anggaran, Mahasiswa IAIN Manado Jalani Sidang Skripsi dari Kos.

Rabu, 26 Februari 2025 - 16:59

UPTD SMP Negeri 3 Kisaran Peringati Isra’ Mi’raj, Bangun Karakter Siswa yang Berintegritas

Berita Terbaru

Plt. Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Asahan, Musa AL Bakri, SE, M.Si saat menyampaikan kata sambutan//Foto: Afrizal Margolang.

Sumatera Utara

LCC Tingkat SD dan SMP Se-Kabupaten Asahan Tahun 2025 Resmi Dibuka

Selasa, 29 Apr 2025 - 21:14